Friday, October 17, 2008

Info Pengurus Partai Politik Peserta Pemilu 2009

Partai-partai Peserta PEMILU 2009

1. PARTAI HATI NURANI RAKYAT

Ketua Umum : H. Wiranto, SH
Kantor : Jl. Diponegoro No. 1 Menteng, Jakarta Pusat 10310
Telepon : (021) 31935334
Fax : (021) 3922054
Website : http://www.hanura.com/



2. PARTAI KARYA PEDULI BANGSA

Ketua Umum : Jenderal. TNI (Purn) H. HARTONO
Kantor : Jl. Cimandiri No. 30 Cikini Menteng, Jakarta Pusat 10330
Telepon : (021) 31927421
Fax : (021) 31937417
Website : http://www.pkpb.net/



3. PARTAI PENGUSAHA DAN PEKERJA INDONESIA

Ketua Umum : Daniel Hutapea
Kantor : Jl. Imam Bonjol No. 44 Menteng, Jakarta Pusat 10310
Telepon : (021) 3916716, 3916680
Fax : (021) 3915745
Website : http://www.partai-ppi.com/



4. PARTAI PEDULI RAKYAT NASIONAL

Ketua Umum : Amelia Achmad Yani
Kantor : Jl. Pahlawan Revolusi No.148, Pondok Bambu, Jakarta Timur
Telepon : (021) 86600284, 86613922
Fax : (021) 86600230
Website : http://www.angelfire.com/indie/pprn/



5. PARTAI GERAKAN INDONESIA RAYA

Ketua Umum : Prof. Dr. Ir. SUHARDI , M.Sc
Kantor : Jl. Brawijaya IX No. 1 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12160
Telepon : (021) 72795478
Fax : (021) 7395154
Website : http://www.partaigerindra.or.id/



6. PARTAI BARISAN NASIONAL

Ketua Umum : Vence Rumangkang
Kantor : Jl. Gunawarman No. 32 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12810
Telepon : (021) 7269588, 7269635, 72669588
Fax : (021) 7243081
Website : http://www.partaibarnas.org/



7. PARTAI KEADILAN DAN PERSATUAN INDONESIA

Ketua Umum : Jenderal (Purn) Edi Sudradjat
Kantor : Jl. Cilandak Raya KKO No. 32 Pasar Minggu, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 7807653, 7807656
Fax : (021) 7807655, 7807657
Website : http://www.pkpi.org/



8. PARTAI KEADILAN SEJAHTERA

Ketua Umum : Tifatul Sembiring
Kantor : Jl. Mampang Prapatan Raya No.98 D, E, F, Jakarta 12720
Telepon : (021) 7995425
Fax : (021) 7995433
Website : http://www.pk-sejahtera.org/



9. PARTAI AMANAT NASIONAL

Ketua Umum : Soetrisno Bachir
Kantor : Rumah PAN Jl. Warung Buncit Raya No.17, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 7975588
Fax : (021) 7975632
Website : http://www.amanatnasional.com/



10. PARTAI PERJUANGAN INDONESIA BARU

Ketua Umum : DR. Kartini Syahrir
Kantor : Jl Tengku Cik Ditiro No. 31, Menteng, Jakarta Pusat 10310
Telepon : (021) 3107058, 31902326
Fax : -
Website : http://www.partai-pib.or.id/



11. PARTAI KEDAULATAN

Ketua Umum : -
Kantor : Jl Letjen Suprapto No.86, Jakarta Pusat
Telepon : (021) 4211819, 4224884
Fax : (021) 4226226
Website : http://www.partai-kedaulatan.org/



12. PARTAI PERSATUAN DAERAH

Ketua Umum : Oesman Sapta
Kantor : Jl. Prof. Dr. Satrio No. 18C, Kuningan Jakarta Selatan
Telepon : (021) 5273250
Fax : -
Website : http://www.partaipersatuandaerah.com/



13. PARTAI KEBANGKITAN BANGSA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Sukabumi No.23 Menteng, Jakarta Pusat
Telepon : (021) 3155138
Fax : (021) 3155138
Website : -



14. PARTAI PEMUDA INDONESIA

Ketua Umum : -
Kantor : Graha Pemuda Mas Blok AB No.3, Jakarta 13220
Telepon : (021) 47882581, 4789157
Fax : (021) 47882582
Website : -



15. PARTAI NASIONAL INDONESIA MARHAENISME

Ketua Umum : Diah Mutiara Sukmawati Sukarno
Kantor : Jl. Gudang Peluru Raya B1 No.7B, Kebon Baru, Tebet, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 83795157
Fax : (021) 83795157
Website : http://dpp-pni.tripod.com/index.html



16. PARTAI DEMOKRASI PEMBARUAN

Ketua Umum : H. Roy BB Janis, SH, MH
Kantor : Jl. Sisingamaraja No. 21, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12120
Telepon : (021) 7264705, 7253151, 7208868
Fax : (021) 7208374, 7262867
Website : http://www.pdp.or.id/



17. PARTAI KARYA PERJUANGAN

Ketua Umum : H. Muhammad Yasin
Kantor : Jl. Buncit Raya 9B, Jakarta Selatan 12740
Telepon : (021) 98581945, 71116000
Fax : (021) 7993064
Website : http://www.partaikaryaperjuangan.org/



18. PARTAI MATAHARI BANGSA

Ketua Umum : Imam Addaruqutni
Kantor : Jl. Bukit Duri Tanjakan Kav.7, Tebet, Jakarta Selatan 12840
Telepon : (021) 83785159, 68860381
Fax : (021) 83785159
Website : http://www.pmb.or.id/



19. PARTAI PENEGAK DEMOKRASI INDONESIA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Amil No. 26 E RT02/05 Kalibata Pulo
Telepon : (021) 7992758
Fax : -
Website : -



20. PARTAI DEMOKRASI KEBANGSAAN

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Pejaten Barat No.30, Jakarta 12510
Telepon : (021) 7804654
Fax : (021) 7804654
Website : http://www.pdk.or.id/



21. PARTAI REPUBLIK NUSANTARA (RepublikaN)

Ketua Umum : Letjen. (Purn) Drs. H. Syahrir, MS,SE
Kantor : Jl. Perintis Kemerdekaan Komp. Perkantoran, Pulomas Blok VI No.1-2 Jakarta Timur
Telepon : (021) 4702960
Fax : (021) 4702966
Website : -



22. PARTAI PELOPOR

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Pegangsaan Timur 17, Cikini, Jakarta Pusat
Telepon : (021) 31903634
Fax : (021) 31903634
Website : -



23. PARTAI GOLONGAN KARYA

Ketua Umum : H. Jusuf Kalla
Kantor : Jl. Anggrek Nelly Murni XI A, Slipi, Jakarta Barat
Telepon : (021) 5302222
Fax : (021) 5303380
Website : http://www.golkar.or.id/



24. PARTAI PERSATUAN PEMBANGUNAN

Ketua Umum : Suryadharma Ali
Kantor : Jl. Diponegoro No.60, Jakarta 10310
Telepon : (021) 31936338, 31926164
Fax : (021) 3142558
Website : http://www.ppp.or.id/



25. PARTAI DAMAI SEJAHTERA

Ketua Umum : Dr. Ruyandi Hutasoit, Sp.U, MA
Kantor : Jl. Tirtayasa Raya No. 20 Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, 12160
Telepon : (021) 7220725
Fax : (021) 7250953
Website : http://www.partaidamaisejahtera.com/



26. PARTAI NASIONAL BENTENG KERAKYATAN INDONESIA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Penjernihan I No.50, Jakarta 1021
Telepon : (021) 5739550/51
Fax : (021) 5739519
Website : -



27. PARTAI BULAN BINTANG

Ketua Umum : H. MS. Kaban, SE.,M.Si
Kantor : Jl. Raya Pasar Minggu KM 18 No.1, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 79180734,7992375
Fax : (021) 79180765
Website : http://www.pbb-info.com/



28. PARTAI DEMOKRASI INDONESIA PERJUANGAN

Ketua Umum : Megawati Soekarnoputri
Kantor : Jl. Lenteng Agung No.99, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 7806028
Fax : (021) 7814472
Website : http://www.pdi-perjuangan.or.id/



29. PARTAI BINTANG REFORMASI

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. KH. Abdullah Syafei No. 2, Tebet, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 8311715
Fax : -
Website : http://www.pbr.or.id/



30. PARTAI PATRIOT

Ketua Umum : Yapto Sulistio Soerjosumarno
Kantor : Jl.Manggis No.12 A Ciganjur, Jakarta Selatan 12630
Telepon : (021) 7261522, 72795566
Fax : -
Website : -



31. PARTAI DEMOKRAT

Ketua Umum : Hadi Utomo
Kantor : Jl. Pemuda No.712 , Jakarta Timur
Telepon : (021) 4755146
Fax : (021) 4757975
Website : http://www.demokrat.or.id/



32. PARTAI KASIH DEMOKRAT INDONESIA

Ketua Umum : Stefanus Roy Rening, SH.,MH.
Kantor : Jl. Panglima Polim I No. 32 RT.004/04 Melawai, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12610
Telepon : (021) 7230731
Fax : (021) 7250680
Website : http://www.pkdi.or.id/



33. PARTAI INDONESIA SEJAHTERA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Slamet Riyadi No.19 Matraman, Jakarta Timur
Telepon : (021) 8513890
Fax : -
Website : -



34. PARTAI KEBANGKITAN NASIONAL ULAMA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Kramat VI No.8, Jakarta Pusat 10430
Telepon : (021) 31923717
Fax : -
Website : -



41. PARTAI MERDEKA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Mampang Prapatan XII No.6, Jakarta Selatan 12790
Telepon : (021) 7991439
Fax : -
Website : -



42. PARTAI PERSATUAN NAHDLATUL UMMAH INDONESIA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. KH. Abdullah Syafi'i No.5 RT04/06 Kel. Bukit Duri, Kecamatan Tebet Jakarta Selatan
Telepon : (021) 70006444
Fax : -
Website : -



43. PARTAI SARIKAT INDONESIA

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Kemang Utara No. 6, Jakarta Selatan
Telepon : (021) 4199110
Fax : -
Website : -



44. PARTAI BURUH

Ketua Umum : -
Kantor : Jl. Tanah Tinggi II No. 44, Jakarta Pusat
Telepon : (021) 42802561
Fax : (021) 42802576
Website : -


Partai-partai berikut adalah Partai Politik Lokal di Aceh

35. PARTAI ACEH AMAN SEUJAHTRA

Ketua Umum : Ghazali Abbas Adan
Kantor : Banda Aceh
Telepon : -
Fax : -
Website : -



36. PARTAI DAULAT ACEH

Ketua Umum : Nurkalis
Kantor : Banda Aceh
Telepon : -
Fax : -
Website : -



37. PARTAI SUARA INDEPENDEN RAKYAT ACEH

Ketua Umum : M Taufiq Abda
Kantor : Banda Aceh
Telepon : -
Fax : -
Website : -



38. PARTAI RAKYAT ACEH

Ketua Umum : Ridwan H Mukhtar
Kantor : Banda Aceh
Telepon : -
Fax : -
Website : -



39. PARTAI ACEH

Ketua Umum : Muzakkir Manaf
Kantor : Banda Aceh
Telepon : -
Fax : -
Website : -



40. PARTAI BERSATU ACEH

Ketua Umum : Ahmad Farhan Hamid
Kantor : Banda Aceh
Telepon : -
Fax : -
Website : -

Ketua Bawaslu Akan Menghadiri Pelantikan Anggota Panwaslu di 11 Kabupaten/kota di Lampung

Bandar Lampung(panwaslulampung)--Anggota Panwaslu di 11 kabupaten/Kota di Provinsi Lampung siap dilantik. Acara pelantikan tersebut rencananya akan dihadiri oleh Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Nur Hidayat Sardini. Demikian disampaikan anggota Panwaslu Provinsi Lampung Riko Firmansyah, kemarin (16/10).

Riko mengatakan sedianya panwaslu provinsi lampung telah menjadwalkan agenda pelantikan tanggal 21 Oktober 2008, namun sejauh ini belum ada kepastian, tanggal pelantikan akan ditetapkan setelah ada kepastian dari Bawaslu. “Waktu dan tanggal pelantikan pastinya akan disesuaikan dengan jadwal kosong kegiatan ketua bawaslu,” kata Riko. Diperkirakan antara tanggal 23 atau 25 Oktober 2008.

Dalam bagian lain Riko juga menginformasikan kehadiran ketua Bawaslu pada saat pelantikan nanti juga sekaligus akan memberikan pembekalan materi seputar ketentuan dan aspek-aspek pengawasan pemilu kepada segenap jajaran panwaslu kabupaten dan kota di provinsi Lampung.--sumber panwaslu provinsi Lampung)

arsip berita